Image

Senin, 17 Februari 2025  |  Jam 13:26:16 WIB|  Dilihat : 5019 kali

Menindaklanjuti Surat Kepala Badan Kepegawaian Negara Nomor : 1291/B-KS.04.01/SD/K/2025 tanggal 15 Januari 2025 Hal : Perpanjangan Pendaftaran Seleksi PPPK Tahap II dan berdasarkan hasil verifikasi yang dilakukan secara online terhadap kesesuaian antara dokumen yang diunggah oleh pelamar Seleksi Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja di Lingkungan Pemerintah Kabupaten Ogan Komering Ulu Tahun Anggaran 2024, dengan ini diinformasikan :

Surat Pengumuman

Tags:  PPPK |5019|